Wednesday, February 25, 2015

Ide Pembangunan Desa (8)

OTOP (One Tambon One Product)

OTOP adopsi dari OVOP di Thailand
OTOP diterapkan secara nasional
Tiap desa yang berminat, ikut di daerahnya
Mereka yang terpilih disertakan,
dipromosikan ke tingkat nasional
Dibangun outlet (toko produk, saprodi) di tiap daerah, wilayah, nasional

Produk dirating menurut kriteria:
kualitas produk dan segmen pasarnya
Standar produk: bintang 5, 4, 3, 2, dan 1
Segmen pasar: A (star), B (identity),
C (development), D (adjustment)
Kategori jenis produk: makanan, minuman,
aparel/garmen, souvenir, dan jamu.

RM, 260215

Powered by Telkomsel BlackBerry®

No comments: